Inspirasi

Ada di “Kuadran Kiri atau Kuadran Kanan” itu Sama Saja

“Jika ingin menjadi sukses maka jangan terus berada di kuadran kiri tapi berpindahlah ke kuadran kanan”, ini sebuah kalimat yang saya baca di sebuah grup whatsapp yang secara tiba-tiba meng-invite saya masuk ke dalamnya. Saya coba baca-baca postingan dari akun yang sebagai admin di grup whatsapp itu, semuanya banyak menggunakan istilah kuadran kiri dan kuadran kanan.

sumber-kekayaan

Dijelaskan bahwa kuadran kiri adalah menukar waktu dengan uang, bekerja dari pagi sampai sore dan semua yang digambarkan negatif saja. Lalu diberi penjelasan bahwa jika kuadran kanan itu  berbeda karena tidak perlu bekerja dari pagi sampai sore. Dibuat ada dua kubu yaitu kuadran kiri dan kuadran kanan padahal itu semua sama. Lanjutkan membaca “Ada di “Kuadran Kiri atau Kuadran Kanan” itu Sama Saja”